Trainer PORSI MPI UIN Madura an. Bardatus Sufyanah mendapatkan penghargaan sebagai Peserta Yudisium Terbaik Semester Genap Tahun akademik 2024/2025
Mahasiswa prodi MPI UIN Madura Yudisium Semester Genap Tahun Akademik 2024/2025
PORSI MPI Laksanakan Mini Workshop dalam Rangka Tingkatkan Kapasistas Kepenulisan Bagi Trainer
Laksanakan Benchmaking dengan MPI UIN Khas Jember, Prodi MPI UIN Madura Perkuat Kolaborasi Tridharma
Audit Mutu Internal Prodi MPI UIN Madura 2025: Perkuat Kualitas Akademik
UPM Prodi MPI UIN Madura Sukses Laksanakan Monitoring dan Evaluasi Pembelajaran Semester Genap 2024-2025
Prodi MPI UIN Madura selenggarakan Pelatihan Wirausaha Muda: "Membangun Jiwa Entrepreneur untuk Siswa SMKN 3 Pamekasan" pada Rabu, 11 Juni 2025 di Aula SMKN 3 Pamekasan, Jalan Kabupaten No. 103, Bugih, Kabupaten Pamekasan.
Prodi MPI UIN Madura gelar pelatihan "Penguatan Jiwa Kepemimpinan Melalui Pelatihan Leadership Berbasis Karakter pada OSIS MA Ummul Quro Putri" pada hari Senin, 2 Juni 2025, di MA Ummul Quro Putri, Desa Plakpak, Kecamatan Pegantenan, Kabupaten Pamekasan.
Prodi MPI UIN Madura selenggarakan pelatihan "Pengembangan Kapasitas Kepemimpinan dalam Organisasi PR IPNU-IPPNU Larangan Tokol melalui Pendidikan dan Pelatihan Leadership” pada Minggu, 8 Juni 2025, di Sekretariat Pimpinan Ranting (PR) IPNU-IPPNU Larangan Tokol, Desa Larangan Tokol, Kecamatan Tlanakan, Kabupaten Pamekasan.
MPI UIN MADURA Edukasi Siswa SMPI Nurul Ijtihad Wal Ittihad Proppo Pamekasan Tentang Kebersihan Dan Kelestarian Lingkungan pada hari Selasa, 3 Juni 2025
MPI UIN Madura gelar Pelatihan Edukasi Lingkungan dan Pengelolaan Sampah bagi Siswa SMPI Nurul Ijtihad wal Ittihad, pada hari Selasa, 3 Juni 2025, di lingkungan SMPI Nurul Ijtihad wal Ittihad, Kecamatan Proppo, Kabupaten Pamekasan
MPI UIN Madura selenggarakn Pelatihan Entrepreneurship untuk Meningkatkan Jiwa Usaha dan Inovasi pada Remaja Masjid Agung As-Syuhada pada hari Sabtu, 14 Juni 2025 di Aula Remaja Masjid Agung As-Syuhada’, Pamekasan
Dosen Dan Mahasiswa MPI UIN Madura Gelar Diklat Keorganisasian dan Kepemimpinan di SMP Nurul Jadid Pamekasan pada tanggal 5 Juni 2025
Dalam rangka sosialisasi dan promosi, IAIN Madura menggelar kegiatan Fun Run 2025 pada tanggal 25 Mei 2025, yang diikuti oleh ratusan siswa yang berasal dari kalangan siswa SMA/SMK/MA/Muadalah se-Madura Raya (Bangkalan, Sampang, Pamekasan, dan Sumenep)
Tim futsal prodi MPI IAIN Madura (MPI FC) menjadi juara 1 dan 2 dalam kegiatan Ukor Futsal Championship VI tahun 2025
Asesmen Lapangan Program Studi Manajemen Pendidikan Islam Fakultas Tarbiyah IAIN Madura oleh Lembaga Akreditasi Mandiri Kependidikan (LAMDIK) pada tanggal 17-18 Februari 2025
Trainer Porsi Program Microleading tahun 2025
Pembelajaran Luar Kelas Mata Kuliah Manajemen Pelatihan dan Event oleh Dr. H. Saiful Hadi, M.Pd. di Perusahaan Jambu Kristal Bumi Aji Malang dengan tema Pemanfaatan Teknologi Pertanian dalam Pelatihan Budidaya Jambu Kristal untuk Generasi Muda (18 Desember 2024)
Pembelajaran Luar Kelas Mata Kuliah Manajemen Pelatihan dan Event oleh Dr. H. Saiful Hadi, M.Pd. di Kuanta Surabaya, dengan tema kepemimpinan dalam pelatihan, mengembangkan keterampilan manajemen untuk mencapai keberhasilan pelatihan (16 Desember 2024) https://detakidn.com/mahasiswa-mpi-iain-madura-gelar-pelatihan-administrasi-bersama-kuanta-indonesia/
Pembelajaran Luar Kelas Mata Kuliah Manajemen Pelatihan dan Event oleh Dr. H. Saiful Hadi, M.Pd. di BPSDM Provinsi Jawa Timur pada Senin, 16 desember 2024 dengan tema "Peningkatan Future Skill Mahasiswa MPI Adaptif di Era Society 5.0â€. https://pamekasanchannel.com/news/pendidikan/mahasiswa-mpi-iain-madura-kunjungi-bpsdm-jawa-timur/
Selamat kepada mahasiswa prodi MPI IAIN Madura sebagai Finalis Duta Kampus IAIN Madura tahun 2024; Fiki Prasetya Kusnandar dan Saifi Warzi
Selamat kepada Mahasiswa Prodi MPI IAIN Madura; Moh. Azkal Uyun sebagai The Winner Pemilihan Duta Kampus IAIN Madura tahun 2024
Penghargaan sebagai penulis terbaik nasional pada ajang nulis buku nasional yang diadakan oleh penerbitantero.com dan nulisbuku.my.id pada bulan Desember 2023 (Atiayul Maqiyah dan Karimah)
Selamat kepada wisudawan dan wisudawati prodi MPI IAIN Madura, semoga membawa kemanfaatan bagi masyarakat dan sukses selalu
Trainer Poros Literasi Prodi MPI (PORSI MPI)
Seminar Pendidikan MPI Se-Madura tanggal 26 Februari 2024 dengan tema "Restorasi Mortalitas Literasi dalam Pendidikan di Madura"
Moh. Badrus Sholeh; Juara 1 Pada ajang NTU 4th International Qiraat Competition oleh NTU Quran Society pada 22 Februari 2024 di National Textile University, Faisalabad, Pakistan
Selamat dan Sukses atas Pencapaian Gelar Akademik Profesor dalam Bidang Manajemen Pendidikan Islam Dosen Prodi MPI IAIN Madura, Prof. Dr. H. Mohammad Thoha, M.Pd.I
Pembelajaran Luar Kelas; Pelatihan Manajemen Diri "Building Self-Management Skills for Academic and Life Success" Tanggal 19 November 2023
Pembelajaran Luar Kelas berupa Outbond Kepemimpinan 2023 Prodi MPI IAIN Madura "Bersama Untuk Satu, Selangkah Lebih Maju" tanggal 26 November 2023
"Silvi Nabila" Mahasiswa MPI Semester 3 Juara 1 Lomba " Essay Back to Nature " Tahun 2023
" Nur Aida Apriliyani" Mahasiswa MPI Semester 5 Juara 2 Pemilihan Miss Jawa Timur Tahun 2023
Pembelajaran Luar Kelas; DEMONTRASI PENANGANAN PERTAMA PADA KECELAKAAN Tanggal 16 November 2023
Branding Prodi MPI serta kampus IAIN Madura Dengan Tema Destinasi Kampus IAIN Madura Menuju UIN Madura, 12 November 2023
Mahasiswa Prodi MPI Mengikuti Pelepasan Mahasiswa PPL (PM2/PMP2/PBKPI2) Fakultas Tarbiyah Oleh Dekan Fakultas Tarbiyah dan Laboratorium Fakultas Tarbiyah Tanggal 15 Agustus 2023
Pelepasan Mahasiswa Magang ke Kuanta Prima Indonesia Surabaya tanggal 14 Agustus 2023
Kegiatan Penguatan Kompetensi Mahasiswa
Tasyakuran dan Penyerahan Penghargaan Prestasi
Penyampaian Visi, Misi dan Tujuan Prodi MPI
Selamat Datang di Website MPI
Kegiatan Penguatan Kelembagaan Prodi MPI
28/Jun/2025 -- PRODI MPI UIN MADURA - Dosen Program Studi Manajemen Pendidikan Islam (MPI) UIN Madura, Hilmi Qosim Mubah, yang merupakan ketua prodi MPI UIN Madura, turut serta dalam ajang bergengsi Global Scholarly Colloquium & Awards 2025. Acara internasional ini diselenggarakan secara daring melalui platform Zoom meeting pada hari Sabtu,...
20/Jun/2025 -- PRODI MPI UIN MADURA-Program peningkatan kapasitas trainer Porsi dalam penulisan telah sukses digelar oleh Kaprodi MPI (Hilmi Qosim Mubah, M.Pd.) pada tanggal 20 Juni 2025. Pelatihan intensif selama hampir 3 jam ini dihadiri oleh 7 orang trainer PORSI MPI, yang bertujuan untuk meningkatkan kualitas materi pelatihan dan kemampuan...
19/Jun/2025 -- Jember - Program Studi Manajemen Pendidikan Islam (MPI) UIN Madura menunjukkan komitmen serius dalam mengimplementasikan kerja sama akademik dengan melaksanakan kegiatan visiting lecture di Prodi MPI Fakultas Tarbiyah dan Ilmu Keguruan (FTIK) UIN Kiai Haji Achmad Siddiq (KHAS) Jember pada Rabu, 18 Juni 2025. Kegiatan ini merupakan implementasi...
19/Jun/2025 -- Jember-Program Studi Manajemen Pendidikan Islam (MPI) UIN Madura memperluas jaringan kolaborasi akademik melalui kunjungan benchmarking ke Fakultas Tarbiyah dan Ilmu Keguruan (FTIK) UIN Kiai Haji Achmad Siddiq (KHAS) Jember pada Rabu, 18 Juni 2025. Kegiatan studi banding yang berlangsung di Ruang Rapat Lantai 2 Gedung FTIK ini menjadi...
14/Jun/2025 -- PRODI MPI UIN MADURA-Dalam rangka menumbuhkan semangat wirausaha dan inovasi di kalangan generasi muda, dosen dan mahasiswa Program Studi Manajemen Pendidikan Islam (MPI) UIN Madura melaksanakan kegiatan Pengabdian kepada Masyarakat bertema “Pelatihan Entrepreneurship untuk Meningkatkan Jiwa Usaha dan Inovasi pada Remaja Masjid Agung As-Syuhada’”, yang diselenggarakan pada hari...
11/Jun/2025 -- PRODI MPI UIN MADURA-Guna menumbuhkan semangat kewirausahaan di kalangan pelajar vokasi, dosen dan mahasiswa Program Studi Manajemen Pendidikan Islam (MPI) UIN Madura mengadakan kegiatan Pengabdian kepada Masyarakat bertajuk “Pelatihan Wirausaha Muda: Membangun Jiwa Entrepreneur untuk Siswa SMKN 3 Pamekasan”, yang berlangsung pada Rabu, 11 Juni 2025 di Aula...
Unduh Poster Etika Menghubungi Dosen dan Karyawan
Unduh Poster Etika Berpakaian Mahasiswa